Pilihan Campaign
BEASISWA YATIM BERKARAKTER (BYB)
Beasiswa Yatim Berkarakter (BYB) merupakan program layanan dari RAPIYA bagi anak yatim dhuafa yang bersekolah dari SD, SMP, hingga SMA atau sederajat.
RAPIYA MENDIDIK DAN MENCERAHKAN (RAMENDIKAN)
RAPIYA Mendidik dan Mencerahkan (Ramendikan) merupakan program layanan berupa pembinaan rutin setiap dua kali setiap bulannya kepada penerima manfaat Beasiswa Yatim Berkarakter (BYB) dalam hal pengetahuan agama, kreativias, dan lainnya.
QURBAN PEDIA (QURBAN PEDULI YATIM DAN DHUAFA
Qurban Pedia merupakan program layanan dari RAPIYA dalam rangka menyambut serta mengisi Hari Raya Idul Adha 1439 H / 2018.
DUKUNG PROGRAM INI
Qurban Pedia merupakan program layanan dari RAPIYA dalam rangka menyambut serta mengisi Hari Raya Idul Adha 1439 H / 2018. Qurban Pedia dilaksanakan sebagai upaya menjalankan perintah Allah SWT dalam QS Al Kautsar ayat 1-2 yang artinya “Sesungguhnya Kami telah memberikan kepadamu ni’mat yang banyak, maka dirikanlah sholat karena Tuhanmu dan berkurbanlah.”.